Loading...

Apakah Awaken Goblin Teddy Bear Bagus?

Dalam update yang dilakukan pada tanggal 10 Februari 2017, Get Rich Indonesia menghadirkan sebuah pendant baru yang memiliki efek peningkata...

Dalam update yang dilakukan pada tanggal 10 Februari 2017, Get Rich Indonesia menghadirkan sebuah pendant baru yang memiliki efek peningkatan biaya sewa. Pendant baru tersebut diberi nama Awaken Goblin Teddy Bear. Rupa dari Awaken Goblin Teddy Bear, mirip dengan Awaken Nana's Teddy Bear, hanya saja pendant ini memiliki tanduk berwarna merah. Nah, bagi kamu yang sudah mendapatkan pendant ini, bagaimana pendapat kamu mengenai pendant yang satu ini? Berikut adalah pendapat dari tim blog Get Rich Indonesia


Seperti yang sudah dituliskan sebelumnya, bahwa pendant ini membawa efek biaya sewa. Efek yang ditawarkan oleh pendant ini adalah, ketika lawan tiba di areaku, biaya sewa akan meningkat 80%. Dimana setelah turn ketiga akan meningkat menjadi 120%.

Kesimpulan kami mengenai keseluruhan kemampuan dari pendant ini adalah Bagus. Berikut adalah alasan mengapa kami memberikan penilaian Bagus terhadap pendant ini

Alasannya :
Tidak jauh berbeda dengan Awaken Nana's Teddy Bear, pendant inipun membawa efek yang sama, yaitu peningkatan biaya sewa. Cara untuk meningkatkan biaya sewa adalah dengan ketika lawan tiba di areaku, 80% biaya sewa meningkat, dan setelah turn ketiga akan menjadi 120%. Peningkatan yang ditawarkan pendant ini cukup tinggi, karena mencapai 2x lipat dari biaya sewa normal. Dengan efek ini, tentu akan mempermudah kamu dalam membangkrutkan lawan-lawanmu. Tidak seperti Billionaire's Testament atau Fake Drawing Equipment yang membutuhkan syarat agar bisa aktif, pendant ini sudah dapat diaktifkan sejak awal permainan, dan berlaku untuk semua area yang tidak akan anda dapatkan pada Billionaire's Testament dan Fake Drawing Equipment. Jadi, kamu tidak perlu repot lagi melakukan syarat demi mengaktifkan efek suatu pendant.

Keuntungan memakai pendant ini :
*Mempermudah kamu untuk membangkutkan lawan
*Meningkatkan biaya sewa pada seluruh area kamu
*Tidak dibutuhkan syarat khusus untuk mengaktifkan efek pendant ini

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai apakah pendant Awaken Goblin Teddy Bear bagus atau tidak. Bagaimana anda setuju dengan pendapat kami atau anda punya pendapat lain? Boleh dong disampaikan pendapatnya dikomentar. Artikel ini dapat dijadikan pedoman untuk menentukan pendant yang akan anda gunakan. Terima kasih telah berkunjung ke blog ini dan jangan lupa komentar,like facebook kami dan sharenya serta nantikan juga artikel dari kami yang menarik selanjutnya :D  
Tips 4642407026688978094

Post a Comment

  1. Min kira kira 5 pendant dan kartu apa aja yang cocok buat main fastplay ?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hanya ada beberapa kartu yang bisa untuk main fastplay, dan itupun juga tergantung lawannya gan. Mungkin, kami akan bahas beberapa hari atau minggu lagi ya gan :smile:. Terima kasih atas sarannya :smile:.

      Delete

emo-but-icon

Home item

Translate

Chat sesama Pemain

Ikuti Blog Kami!

Popular Posts

Entri yang Diunggulkan

Berbagi Kebersamaan (ID Share & Grup Share)

Untuk meningkatkan kebersamaan bagi para pemain Get Rich Indonesia, maka blog ini membuat sebuah tempat khusus, agar para pemain Get Rich ...

Labels

Random Posts

Pemberitahuan 1

Dikarenakan admin sudah tidak lagi bermain Get Rich Indonesia. Maka admin tidak akan lagi mengupdate mulai dari hari ini. Terima kasih atas perhatiannya.

Pemberitahuan 2!

Kami menambahkan fitur chat sesama pemain agar semakin terjalin komunikasi dan saling membantu antara pemain Get Rich Indonesia :D. Caranya cukup set name dan isi pada bagian temporary name dengan nama anda [Tanpa Spasi] dan anda bisa chat seperti biasa :D